Pos Pam Gebang  Polresta Cirebon laksanakan Pengaman dan Monitoring Giat Sholat Idul Fitri 1 Syawwal 1445 H Thn 2024

    Pos Pam Gebang  Polresta Cirebon laksanakan Pengaman dan Monitoring Giat Sholat Idul Fitri 1 Syawwal 1445 H Thn 2024

    KAB. CIREBON -   Rabu tanggal 10 April 2024 sekitar pukul 06.30 Wib s.d selesai di Masjid Desa Wilayah Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon Polsek Gebang telah melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Monitoring pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H di Wilayah Kec.Gebang Kab. Cirebon. 
    Dalam pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H Tahun 2024 di Wilayah Kecamatan Gebang, dilakukan Pengamanan dan Monitoring oleh para Bhabinkamtibmas dan para Kanit Polsek Gebang dengan Penanggungjawab Pengamanan Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H.

    Pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H Tahun 2024 pada Masjid yang ada di Wilayah Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H melalui Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H menjelaskan Bahwa untuk pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1445 H Tahun 2023  pada Mesjid-Masjid yang ada di Wilayah Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon, mengikuti waktu yang ditentukan oleh Pemerintah yaitu hari Rabu tgl. 10 April 2024.
    Polsek Gebang melakukan koordinasi dengan Pemdes dan DKM Desa di Kecamatan Gebang, untuk Pengamanan pelaksanaan Sholat Idul Fitri (1 Syawal 1445 H Tahun 2024), guna terciptanya situasi yang Aman Kondusif.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gebang Polresta Cirebon Monitoring...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Beber Lakukan Pengamanan dan Pengaturan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kodim 1710/Mimika Gelar Donor Darah Dalam Rangka Peringatan HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61 Tahun 2024
    Satgas Medis Pam VVIP Jamin Kesehatan Peserta KTT World Water Forum Ke-10
    Police Goes To School di SMPN 1 Beber Terkait Kenakalan Remaja dan Larangan Menggunakan Knalpot Brong.
    Patroli Dialogis pada malam hari Polsek Plered Polresta Cirebon Melaksanakan Himbuan kamtibmas antisipasi Geng motor serta tentang kejahatan jalananan dan antisipasi C3.
    Kapolsek Babakan bersama Anggota silaturahmi kamtibmas ke Pondok Pesantren Nurul Hayah 2 Babakan Kec. Babakan
    Polsek Gempol Amankan Pelaku Pencurian Handphone
    Binluh Kepada Siswa/i MTsN 1 Cirebon Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon dalam Rangka Program Police Goes To School.
    Kapolsek Beber Polresta Cirebon Giat Sat Kamling Jalin keajaiban dan Jaga kondusifitas Keamanan Wilayah
    Kapolsek Babakan bersama Anggota silaturahmi kamtibmas ke Pondok Pesantren Nurul Hayah 2 Babakan Kec. Babakan
     Wakapolsek Waled bersama Ps Kanit Binmas  melaksanakan " POLICE GO TO SCHOOL" ke SMP negeri 1 Pasaleman kec. Pasaleman kab Cirebon.
    Gatur pagi Polsek Plered di laksanakan di depan SMK Nusantara Weru termasuk Ds. Panembahan Kec. Plered.
    Patroli Dialogis pada malam hari Polsek Plered Polresta Cirebon Melaksanakan Himbuan kamtibmas antisipasi Geng motor serta tentang kejahatan jalananan dan antisipasi C3.
    Antisipasi Jalur Rawan, Polsek Susukan Laksanakan Patroli
    Pertebal Keimanan dan Ketakwaan Polsek Beber Lakukan Giat Binrohtal. 
    Kanit Binmas Polsek Beber Lakukan Pembinaan Bintibmas Kepada Pelajar SMPN 1 Beber Guna Cegah Tawuran Pelajar
    Tingkatkan Keimanan, Polsek Babakan Laksanakan Binrohtal Rutin
    Dalam Rangka Antisipasi dan Penanggulangan Gank Motor serta Penyakit Masyarakat Lainnya , Personil Polsek Gabungan Zona Timur 1 Polresta Cirebon Laksanakan Giat Patroli Kryd Gabungan
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Pak Bhabin Sambang Pos Kamling

    Ikuti Kami